1
a.
Nama Ilmiah : Zingiber officinale Roscb. Asal : Asia Selatan
c. Kandungan
Minyak asiri yang terdiri atas n-nonylaldehide, d-camphene, d-phellandrene, methyl heptenone, cineol, dborneol, geraniol, linalool, acetates, caprylate, citral, chavicol,
zingiberene. Selain itu juga mengandungb resin, tepung kanji dan serat.
d. Khasiat untuk pengobatan
- Rematik
Siapkan 1 atau 2 rimpang jahe. Panaskan rimpang tersebut diatas api atau bara dan kemudian ditumbuk. Tempel tumbukan jahe pada bagian tubuh yang sakit rematik.
- Luka karena lecet, ditikam benda tajam,
Tidak ada komentar:
Posting Komentar